Label: Padepokan dimas Kanjeng Taat Pribadi
Polisi Gagal Tutup Padepokan Dimas Kanjeng, Ini Alasan Kapolda Jatim
Gading (wartabromo.com) - Rencana penutupan Padepokan Dimas Kanjeng Taat Pribadi di Kabupaten Probolinggo gagal. Penyebabnya, karena pihak kepolisian melihat dampak sosial bilamana dilakukan pengosongan....
PLN Siap Putus Listrik Padepokan Dimas Kanjeng
Gading (wartabromo.com) - PLN Rayon Kraksaan siap memutus aliran listrik aset Taat Pribadi. PLN tinggal menunggu surat dari pihak kepolisian untuk memutus aliran listrik...
Pengikut: Kanjeng Dimas Matur, Padepokan Ini Milik Para Santri
Kraksaan (wartabromo) - Pemkab Probolinggo melalui Dinas Sosial setempat, memutuskan tak memberikan bantuan sosial bagi pengikut Dimas Kanjeng yang tertahan di padepokan. Para pengikut...
Dimas Kanjeng Beri Perintah, Abdul Gani Dihabisi di Asrama Putra
Probolinggo (wartabromo) - Rekonstruksi kasus pembunuhan yang dilakukan pemilik Padepokan Dimas Kanjeng, dilakukan di empat titik fokus utama. Hasilnya, Dimas Kanjeng Taat Pribadi, adalah...
Ditemukan Bacaan Sholawat Fulus di Padepokan Dimas Kanjeng
Kraksaan (wartabromo) - Padepokan Dimas Kanjeng Taat Pribadi di Desa Wangkal Kecamatan Gading Kabupaten Probolinggo ternyata ada sholawat fulus atau sholawat untuk penggandaan uang....
Tempat Tinggal Tak Layak, Santri Padepokan Terserang Diare
Gading (wartabromo) – Puluhan santri Dimas Kanjeng Taat Pribadi, terserang diare. Diduga serangan penyakit ini dikarenakan tempat tinggal para santri yang tidak layak huni.
Serangan...
Dispendukcapil: Surat Domisili Ribuan Santri Dimas Kanjeng Tidak Sah
Gading (wartabromo) – Pemerintah Probolinggo melakukan pendataan identitas santri yang tinggal di tenda-tenda padepokan Dimas Kanjeng Taat Pribadi, Senin (26/9/2016). Hasilnya, banyak surat domisili...
MUI Yakini Ajaran Dimas Kanjeng Sesat, Ini Sebagian Penyimpangannya
Gading (wartabromo) - Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kabupaten Probolinggo menemukan adanya penyimpangan ajaran Islam yang dianut pimpinan dan santri padepokan.
Penggerebekan padepokan Dimas Kanjeng...
Polda Jatim Dalami Aset Triliuan Rupiah Milik Dimas Kanjeng
Gading (wartbromo) – Polda Jawa Timur tengah mendalami dana triliuan rupiah yang diduga menjadi dasar dugaan pembunuhan yang diotaki Pimpinan Padepokan Dimas Kanjeng Taat...
Bawa Sajam, Dua Santri Padepokan Dimas Kanjeng Ditangkap
Gading (wartabromo) - Dua santri padepokan Dimas Kanjeng Taat Pribadi diamankan Satuan Sabhara Polres Probolinggo, Jumat sore (23/9/2016). Keduanya berusaha melawan petugas melakukan pembongkaran...