Label: opini
Hari Lingkungan Hidup dan Komitmen Pemerintah yang Setengah Hati
Oleh: Asad Asnawi
TEPAT hari ini, dengan difasilitasi PBB, negara-negara di dunia bertemu untuk menggagas sebuah konsep menghadapi persoalan lingkungan di segala penjuru bumi. Sejak...
Siapa Bilang JI Tak Berbahaya?
Oleh: Luthfi Awaludin*
PENANGKAPAN Farid Okbah, Ahmad Zain An Najah dan Anung al Hamat oleh Detasemen Khusus 88 Antiteror Polri, telah mengejutkan banyak orang. Pasalnya...
Makna Merdeka dalam Perspektif Gender
Oleh: Luthfiyah
MAKNA Merdeka Dalam Kesetaraan Gender
Sudah tidak terasa Indonesia telah merdeka sejak 1945 lalu hingga saat ini mencapai umur 76 Tahun. Tanpa diduga Indonesia...
Lonjakan Kasus Covid-19 dan Pemerintah yang Gagal Urus
Oleh: Widya Andriana
APA yang dikhawatirkan akhirnya terjadi. Laju penyebaran Covid-19 yang sebelumnya sempat mereda kembali melonjak. Bahkan, berdasar data Satgas Covid-19 pusat, per Sabtu...
Sepenggal Kisah Difabel lkuti Rekrutmen CPNS
Oleh: Dendy Arifianto*
PEMERINTAH telah mengumumkan rekrutmen CPNS 2021 segera dibuka. Hal ini mengingatkan saya ketika akan mengikuti proses rekrutmen CPNS beberapa tahun silam. Persyaratan...
Tanggung Jawab Difabel Netra atas Derasnya Informasi Dunia Maya
Oleh: Dendy Arifianto*
BEBERAPA hari sebelum tulisan ini dibuat, viral diberitakan di berbagai media soal munculnya babi ngepet di daerah Sawangan, Kota Depok.
Dikisahkan, jika salah...
Pengusiran Jemaah Bermasker dan Kegagalan Pemerintah Melakukan Edukasi Pandemi
Oleh: Widya Andriana
SEBUAH video yang menggambarkan pertengkaran antara pengurus masjid dengan seorang jemaah di sebuah masjid di kawasan Bekasi, Jawa Barat viral belakangan ini.
Dalam...
Indonesia Dijajah 350 Tahun, Hanya Mitos?
Benarkah Belanda menjajah Indonesia selama 350 tahun? Ataukah hanya mitos?
Oleh: Asad Asnawi
BERAPA tahun sebenarnya Belanda menjajah Indonesia? Sudah tentu 350 tahun atau tiga setengah...
Tanggapan Atas Tulisan Sumail Abdullah soal Tol Probowangi
DI TENGAH gencarnya proses pembangunan tol Probolinggo-Banyuwangi, sebuah tulisan dari anggota Fraksi Gerindra DPR RI, Sumail Abdullah menjadi perbincangan publik.
Tulisan berjudul "Ugal-ugalan Pembangunan Tol...
Covid, Dicari dan Dimaki
"Bisa dibilang virus corona menyerang berbagai bidang. Selain kesehatan, Ia juga menguasai pemberitaan. Dicari-cari orang, pun dimaki disaat bersamaan."
Oleh : Maya Rahma
SUDAH lebih dari...