Label: gunung bromo
Hujan Abu Bromo Tak Pengaruhi Penerbangan
Probolinggo (wartabromo.com) - Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi (PVMBG) mengeluarkan kode Volcano Observatory Notice for Aviation (VONA) dengan warna 'oranye' menyusul hujan abu...
Gunung Bromo Hujan Abu, PVMBG : Status Waspada Level 2
Probolinggo (wartabromo.com) - Aktivitas Gunungapi Bromo di Desa Ngadisari, Kecamatan Sukapura, Kabupaten Probolinggo meningkat. Hujan abu terjadi setelah kepulan asap tebal membubung setinggi 700...
Atasi Macet Akhir Pekan, TNBTS Aktifkan Sistem Pemantau Digital Jip Bromo
Probolinggo (wartabromo.com) - Balai Taman Nasional Bromo Tengger Semeru (TNBTS) akan membatasi kepadatan trayek wisata Bromo. Caranya dengan menerapkan sistem digital penghitung jip Bromo....
Doa Lintas Agama Suku Tengger Jelang Pilpres
Probolinggo (wartabromo.com) - Warga Suku Tengger Kabupaten Probolinggo prihatin jelang pelaksanaan Pemilihan Presiden (Pilpres) yang dibumbui berita palsu (hoaks). Mereka pun menggelar doa bersama...
Saingi Penanjakan, Pemkab Probolinggo Bangun Seruni Poin
Probolinggo (wartabromo.com) - Pemkab Probolinggo membangun pos pengamatan wisata Gunung Bromo di Seruni Point. Titik baru, bangunan senilai Rp 5 miliar ini diharapkan dapat...
Tari Rerere Pikat Wisatawan Bromo
Probolinggo (wartabromo.com) – Penancapan 2.018 bendera merah putih di lautan pasir Bromo, diikuti dengan pementasan tari Rerere, Selasa (14/08/2018). Tari tradisional dilakoni secara massal...
Cuaca Ekstrem, Pengunjung Bromo Rentan Terserang Hipotermia
Probolinggo (wartabromo.com) – Cuaca ekstrem di kawasan wisata Gunung Bromo mengancam keselamatan pengunjung. Sebab mereka rentan terserang hipotermia akibat suhu yang mencapai 0° celcius...
Direnovasi, Bukit Penanjakan Gunung Bromo Ditutup 3 Bulan
Pasuruan (wartabromo.com) - Untuk tiga bulan ke depan, Bukit Penanjakan, Desa Wonokitri, Kecamatan Tosari, ditutup. Keputusan tersebut, menyusul rencana renovasi sarana dan prasarana pada...
Paskhas TNI AU Asah Kemampuan di Bromo
Sukapura (wartabromo.com) - Lautan pasir gunung Bromo di Desa Ngadisari, Kecamatan Sukapura, Kabupaten Probolinggo, menjadi arena ratusan prajurit pangkalan TNI AU Lanud Abdulrachman Saleh...
Bromo Mempesona, Sayang Penuh Sampah
Sukapura (wartabromo.com) - Keelokan Gunung Bromo sudah termasyhur ke seantero dunia, ribuan orang setiap tahunnya mengunjunginya. Tapi sayangnya, lagi-lagi sampah berserakan dimana-mana, apalagi pasca...