Label: DPRD Kabupaten Probolinggo
Penuhi Panggilan Polisi, Ketua Gerindra Dicecar 30 Pertanyaan Terkait Ijazah Palsu
Probolinggo (wartabromo.com) - Ketua DPC Gerindra Kabupaten Probolinggo, Jon Junaidi hadir memenuhi panggilan penyidik Satreskrim Polres Probolinggo, Rabu (11/9/2019). Ia dicecar 30 pertanyaan terkait...
Soal Ijazah Palsu, Ketua Gerindra Gagal Diperiksa Gara-gara Listrik Padam
Probolinggo (wartabromo.com) - Satreskrim Polres Probolinggo urung memeriksa Ketua DPC Gerindra Kabupaten Probolinggo, terkait keterlibatan kasus pemalsuan ijazah. Listrik padam, menjadi dalih hingga pemeriksaan...
Soal Ijazah Palsu, Ketua Gerindra: Saya Siap Diperiksa Polisi
Probolinggo (wartabromo.com) - Satreskrim Polres Probolinggo berencana memeriksa Ketua DPC Gerindra Kabupaten Probolinggo. Ia akan dipanggil sebagai saksi terkait kasus dugaan ijazah palsu. Yang...
Tiga Kabag Berpeluang Jabat Plt Sekwan Kabupaten Probolinggo
Probolinggo (wartabromo.com) - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Probolinggo belum juga mengisi jabatan Sekretaris Dewan (Sekwan). Badan Kepegawaian Daerah (BKD) berjanji pekan depan sudah ada pelaksana...
Dewan Kabupaten Probolinggo Kehilangan Induk Semang
Probolinggo (wartabromo.com) - Anggota DPRD Kabupaten Probolinggo seperti kehilangan induk semang. Sebab sejak 1 September lalu, Sekretaris Dewan (Sekwan) purna tugas dan belum ada...
Hari Pertama Ngantor, 30 Dewan Kabupaten Probolinggo Absen
Probolinggo (wartabromo.com) - Kinerja anggota DPRD Kabupaten Probolinggo periode 2019-2024 patut dipertanyakan. Di hari pertama masuk kerja, tak lebih dari 20 orang yang masuk....
Isi Pimpinan Dewan Kabupaten Probolinggo, Nasdem-Golkar Nunggu DPP
Probolinggo (wartabromo.com) - Partai NasDem dan Golkar belum memastikan siapa kadernya yang akan duduk di Pimpinan Dewan Kabupaten Probolinggo. Sedangkan PKB dan Gerindra sudah...
Politisi Hanura Gandeng 2 Istrinya Saat Dilantik
Probolinggo (wartabromo.com) - Ada pemandangan unik dalam pengambilan sumpah anggota DPRD Kabupaten Probolinggo periode 2019-2024 pada Jumat (30/8/2019). Suwono, caleg terpilih asal Partai Hanura,...
Duet NasDem-PPP Jadi Pimpinan Sementara, Golkar Sebut Sebagai Hadiah
Probolinggo (wartabromo.com) - Duet dari NasDem-PPP menjadi pimpinan sementara DPRD Kabupaten Probolinggo. Meski pada periode kali ini, PPP kehilangan jatah kursi wakil ketua dewan....
Caleg Terpilih dari Gerindra Bantah Gunakan Ijazah Bodong
Probolinggo (wartabromo.com) - Husnan Taufik, kuasa hukum AK, membantah kliennya menggunakan ijazah bodong. Tuduhan itu dinilai tak mendasar dan merupakan fitnah keji kepada caleg...