Label: Covid-19
Corona Bikin Musrenbang di Kabupaten Pasuruan Digelar secara Online
Pasuruan (WartaBromo.com) – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Pasuruan gelar musyawarah perencanaan pembangunan (Musrembang) secara online. Penyampaian dilakukan Bupati Pasuruan melalui channel youtube.
Musrenbang online ini digelar...
Pesantren Diminta Lakukan Isolasi Sementara
Kraksaan (wartabromo.com) - Robithotul Ma'ahidil Islamiyah (RMI) Kabupaten Probolinggo, meminta pondok pesantren (Ponpes), sementara waktu lakukan isolasi. Upaya ini dianggap sebagai bentuk antisipasi terhadap...
NU-Ansor Kraksaan Tunda Seluruh Kegiatan
Kraksaan (wartabromo.com) - Sejumlah organisasi massa di Kabupaten Probolinggo menunda seluruh kegiatan selama Bulan Maret terkait merebaknya virus corona. Salah satunya adalah PCNU dan...
Mulai Besok, Giliran Pelajar di Kabupaten Pasuruan Belajar di Rumah
Pasuruan (WartaBromo.com) - Pemkab Pasuruan menggelar rapat bersama Forkopimda Kabupaten Pasuruan merumuskan antisipasi penyebaran Covid-19, Senin (16/03/2020). Hasil rapat memutuskan seluruh siswa sekolah TK...
Hand Sanitizer Langka, ini Alternatifnya
Kanigaran (wartabromo.com) – Panic buying karena wabah Covid-19, membuat sejumlah produk kesehatan langka. Di antaranya adalah cairan pembersih tangan atau hand sanitizer. Menyikapi hal...
Mulai Hari Ini Siswa TK-SMP di Kota Pasuruan Belajar di Rumah
Pasuruan (WartaBromo.com) - Merebaknya virus corona atau COVID-19 di Indonesia menjadi atensi tiap daerah. Di Kota Pasuruan, Plt Wali Kota Pasuruan, Raharto Teno Prasetyo...
Sikapi Corona; Jokowi Sebut saatnya Kerja, Belajar hingga Beribadah di Rumah
Bogor (WartaBromo.com) - Pemerintah klaim telah lakukan langkah-langkah ekstra tangani pandemik global virus corona (Covid-19). Tingkatkan kewaspadaan, masyarakat diminta kurangi aktivitas di luar.
Sejak diumumkan...
Virus Corona Dibacakan Surah Yasin di Lereng Arjuna
Purwosari (wartabromo.com) - Kekhawatiran tentang merebaknya virus Corona di Indonesia terus diantisipasi oleh banyak pihak, mulai dari menonaktifkan sejumlah kegiatan keramaian seperti Car Free...
Imbauan Mendikbud Cegah Corona; Bersihkan Ruangan, Gagang Pintu hingga Keyboard
Jakarta (WartaBromo.com) - Lembaga pendidikan diimbau tingkatkan perhatian, cegah sebaran virus corona (corona virus disease/Covid-19). Salah satunya, bersihkan lingkungan sekolah hingga ruangan.
Imbauan itu disampaikan...
Isu Corona Merebak, Stasiun-Terminal di Probolinggo Disterilkan
Probolinggo (wartabromo.com) - Virus corona (Covid 19) kini menjadi momok menakutkan. Berbagai pihak melakukan sterilisasi sarana maupun fasilitas umum, mengantisipasi penyebarannya.
Seperti pada stasiun kereta...