Simak Foto-Foto Penampakan Semeru di Zaman Belanda

Lumajang (WartaBromo.com) – Menjadi bagian dari ring of fire, Semeru tercatat sebagai salah satu gunung api teraktif di Pulau Jawa. Sabtu (4/12/2021) lalu, gunung yang berada di kawasan Taman Nasional Bromo Tengger Semeru (TNBTS) ini memuntahkan awan panas hingga mengakibatkan 46 orang meninggal dunia. Bila ditilik ke belakang, erupsi Semeru sudah berlangsung selama berabad-abad. Meski … Lanjutkan membaca Simak Foto-Foto Penampakan Semeru di Zaman Belanda